Begal Tewas Di Amuk Massa, Kepala remuk dan Besimbah Darah
ABL NEWS | Begal Tewas di amuk Massa, Kepala remuk dan bersimbah darah. Polisi yang berusaha menghadang aksi main hakim sendiri tidak kuasa menahan amukan warga. Peristiwa ini terjadi di jalan Veteran, Medan, Tepatnya di Pasar V, Manunggal Labuhan Deli, Minggu (28/8/2016).
Saat ini mayat pelaku begal tersebut belum teridentifikasi dan masih berada di Rumah sakit Bhayangkara Polda Sumut, Jalan Yos Sudarso, Medan. Kasusnya masih di dalami polsek Medan Labuhan.
Informasi yang di diterima oleh Ablbet.com Menyatakan. Mulanya pasangan ABG yang mengendarai Sepeda motor Satria FU berhenti di jalan Veteran untuk membeli makanan. baru saja berhenti, Keduanya langsung di todong oleh pelaku dengan Senjata tajam.
Takut di tikam oleh pelaku, Korban pasrah saat sepeda motornya di bawa kabur. Tapi setelah pelaku kabur, Korban langsung berteriak Rampok, Wargan dan pengguna jalan yang sedang melintas langsung melakukan pergerakan. Pelaku berhasil di bekuk sebelum kabur dari lokasi.
Tanpa ampun, Pelaku langsung di amuk warga. Bahkan ada yang menghantam pelaku dengan batu dan kayu. Pengguna jalan yang melintas, banyak yang ikut berhenti dan ikut memukuli pelaku hingga terkapar.
Tak lama kemudian Polisi yang melintas di lokasi langsung mengamankan pelaku.Namun mereka tidak bisa menahan pelaku dari amukan warga. Setelah beberapa kali membujuk warga, Polisi akhirnya berhasil mengamankan pelaku yang kondisinya sudah babak belur.
Polisi langung membawa pelaku ke RS Ameta Sejahtera, Medan Deli, Namun baru beberapa menit di Rumah sakit, Pelaku sudah meninggal Dunia. Untuk tindakan lebih lanjut, jasad Korban di bawa ke RS Bhayangkara, Medan.
Saat di konfirmasi wartawan, Kanit Reskrim Polsek Medan labuhan AKP Musa Alexander Shah mengucapkan, Terduga pelaku kejahatan tewas akibat di pukuli warga. Pihaknya saat ini masih mencari tahu indentitas dari pelaku."Korban juga masih lidik, begitu Kejadian, Korban langusng pergi dengan membawa sepeda motornta," Terangnya.
Posting Komentar